Ketidaksiapan pada transisi perubahan dari remaja menuju dewasa lazim disebut sebagai quarter life crisis. Umumnya, QLC sering disematkan pada orang-orang yang berumur 20-an. Namun, sebetulnya, ia juga bisa dirasakan oleh orang-orang yang berada di usia 18 tahun, terutama bagi mereka yang baru lulus dari sekolah menengah atas.
Penulis:
Tasya Yulianingsih
-
-
Berkembangnya teknologi serta maraknya budaya luar yang lebih dominan dan populer pastinya akan banyak digemari oleh anak muda zaman sekarang. Hal ini dapat memunculkan sebuah ancaman terhadap budaya Sunda, seperti lunturnya warisan budaya Sunda, memudarnya adat istiadat Sunda, sampai berkurangnya penggunaan bahasa Sunda sebagai bahasa sehari-hari.